Danlantamal I Hadiri Rapat Koordinasi PB PON XXI Tahun 2024 Aceh-Sumut Wilayah Sumut

    Danlantamal I Hadiri Rapat Koordinasi PB PON XXI Tahun 2024 Aceh-Sumut Wilayah Sumut

    BELAWAN - Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut I (Danlantamal) I Brigjen TNI (Mar) Jasiman Purba, S.E., CHRMP., menghadiri Rapat Koordinasi PB (Panitia Besar) PON XXI Tahun 2024 Aceh-Sumut, Wilayah Sumatera Utara, dipimpin oleh Menpora Dito Ariotedjo melalui vicon, bertempat di Aula Tengku Rizal Nurdin, Jalan Jendral Soedirman No. 41 Medan, Sumatera Utara, Senin (15/7/2024).

    Dalam sambutannya, Menpora mengungkapkan apresiasinya pada Pj. Gubernur Sumut yang mampu menyelesaikan masalah pada persiapan PON. Dirinya juga mengapresiasi Bupati/Walikota yang telah mendukung langkah cepat Pj. Gubernur Sumut tersebut.

    Pada kesempatan tersebut, Pj. Gubernur Sumatera Utara Fatoni menegaskan agar setiap bidang diminta untuk meninjau ulang relevansi tim kerja yang sudah terbentuk. Menurutnya, apabila terdapat anggota yang tidak berfungsi dengan baik maka segera diganti, sehingga mampu mempercepat kerja yang barangkali selama ini terhambat. Sebagai informasi, hingga saat ini secara keseluruhan progress pembangunan atau penyelesaian venue sudah mencapai 80%. 

    Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Ketua DPRD Sumut Sutarto, Pangdam I/BB Mayjen TNI Mochammad Hasan, Wakapolda Sumut Brigjen Pol Rony Samtana, Danlanud Soewondo Kolonel Pnb Ucok Enrico Hutadjulu, Kejati Sumut Idianto, Sekda Provinsi Sumut Arief Sudarto Trinugroho, Kasat Pol PP Pemprov Sumut Mafullah Pratama Daulay, beserta para Pengurus PB PON. 

    (Dispen Lantamal I/Hendi)

    belawan
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Polres Pematang Siantar Tidak Baik - baik...

    Artikel Berikutnya

    Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Berhasil Bongkar Kasus Eksploitasi Anak dan Perdagangan Manusia, Pj Gubernur Sumut Beri Penghargaan Kapolrestabes Medan dan Kasat Reskrim
    Usung Tema Terus Melaju untuk Indonesia Maju, KSOPP Danau Toba bersama PT ASDP Gelar Upacara HUT RI ke-78 di Pelabuhan Ajibata
    Wakil Bupati Simalungun Minta Pangulu Tidak Tebang Pilih Bagikan Bansos dan Jangan Tabrak Peraturan
    Hari Pertama Lomba Renang Sepi, Anak Sekolah Dikerahkan Saksikan Cabor Renang Terbuka PON XXI 2024 di Wisata Bahari Parapat
    Wakil Bupati Simalungun Hadiri Pelantikan Pengurus DPD PPNI Kabupaten Simalungun Periode 2023-2028
    Hewan Karnivora Kerap Ditebar OTK di Perairan Danau Toba, Warga Minta Dirpolairud Sumut dan PSDKP Tindak Tegas Pelakunya
    Cuaca Langit Danau Toba Mendukung, Atlet Cabor Ski Air Sumringah
    Musa Rajekshah Peringkat Lima South Borneo Rally 2023
    Polda Sumut Kembali Ungkap 44 Kasus Jaringan Narkotika, 60 Pelaku Ditangkap
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Ahli Waris Raja Tanah Jawa Tegaskan Tidak Ada Tanah Adat di Nagori Dolok Parmonangan
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Komisaris PT ASDP Tinjau Kesiapan Sarana Prasarana Pelabuhan Penyeberangan Ajibata-Ambarita
    Buka Musrenbang RPJPD Tahun 2025, Wakil Bupati Simalungun Tekankan Kesejahteraan Rakyat Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Seberangkan 1.406 Kenderaan ke Samosir Selama Libur Natal 2023

    Ikuti Kami